Minggu, 10 Desember 2017

Seleksi CPNS 2017 Periode 2 Kemenkeu: Pemeriksa Kekayaan Negara, DJKN

Pertama daftar dulu di sscn, cek
http://dafvier.blogspot.com/2017/12/pengalaman-tes-cpns-2017.html

Proses Seleksi:
-Administrasi
intinya harus lengkap dan sesuai ketentuan, sangat penting untuk teliti dalam penguploadan berkas dan jangan terlalu mepet batas akhir.

-SKD
TWK (PG:75)
Belajar UUD 1945
Sejarah dengan lebih banyak porsi sejarah kemerdekaan (waktu itu aku pakai buku GO IPC bagian sejarah)
Belajar materi aplikasi TKD CPNS yang bisa di-download di playstore


doc. pribadi
TIU (PG:80)
Soal-soalnya seperti psikotes. Ada tentang deret, bahasa, logika, urutan, dsb.
TKP (PG:143)
Jawab sesuai dengan kategori soal dan pilih jawaban yang paling baik.

-Psikotes kerjasama dengan ASI
Kalau sepengalaman saya ikut tes kerja, ini sama seperti screening test dan psikotes di Pertamina jadi ada bagian:
1. Tes verbal --> lebih ke anomim, sinonim.
2. Tes numerik --> lebih ke soal cerita tentang kali bagi tambah kurang, ada juga tentang persentase, dan deret angka.
3. Tes ability to learn --> ini tes mengenai logika tentang gambar ruang, simbol, pola2 dsb.
4. Tes numerik: data tabel atau bacaan dan pertanyaan berkaitan % atau nominal angka.
5. Tes verbal: bacaan dan memilih benar, salah, atau tidak dapat diambil kesimpulan.
6. Tes tentang kepribadian. Jadi ada pernyataan dan kita disuruh memilih salah satu.

Ini menentukan ke tahap selanjutnya namun tidak masuk pertimbangan penerimaan akhir.

-Kesehatan, Kebugaran dan Wawancara
Kebetulan tes kesehatan ini saya tidak datang, alhamdulillah memilih periode 1 karena pemberkasan yang ribet sekali.
Katanya sih sama seperti tes kesehatan di rumah sakit jadi ditanya-tanya, tes tinggi badan, berat badan, varises, dsb. Jabatan tertentu ada tes kebugaran yang pakai lari-lari keliling lapangan.
Wawancara layaknya tes wawancara kerja biasa.

-Pemberkasan (poin-poin penting)
1. Legalisir ijasah dan transkrip pendidikan terakhir harus legalisir basah atau dengan tanda tangan asli sehingga tidak boleh berupa cap. Jika ada perubahan nama/peleburan/dibubarkan/dsb maka lampirkan SK yang menjadi dasar tersebut (harus).
2. Surat lamaran harus tulis tangan
Contoh (file doc):
https://drive.google.com/file/d/1Byu6wivK-uOeDrQnMQUv27-mump_XnyN/view?usp=drivesdk
3. Surat pernyataan harus diketik.
Contoh:
https://drive.google.com/file/d/1cIayFROczH7o_APL5B0EcSP1Tb7hWY9n/view?usp=drivesdk
4. DRH di print lalu tulis tangan huruf balok.
DRH kosong:
https://drive.google.com/file/d/16YKX5sFAoLORPf5r719DM0kPA8gZi9op/view?usp=drivesdk
Contoh DRH:
https://drive.google.com/file/d/188ahQwteybBjZrLnULRAe4yuAIUO8n1g/view?usp=drivesdk
Bagian yang ada isinya lalu kosong, bagian kosong tidak perlu diisi Z tetapi jika satu tabel kosong semua maka diisi Z.
5. Ketentuan tanggal harus sesuai dengan panduan.
6. Keterangan pada SKCK, surat keterangan sehat, dan surat keterangan bebas napza harus sama.

syarat skck:
http://tribratanews.sleman.jogja.polri.go.id/pelayanan/skck/
waktu itu cukup bawa persyaratan dan tanpa membawa surat dari polsek bisa dilayani.

syarat rekam sidik jari (untuk buat skck): di bagian Indonesia Finger Prints Automatic System (INAFIS) Polres Sleman. Pemohon harus datang sendiri, tidak boleh diwakilkan, membawa foto copy KTP satu lembar, pas foto berwarna ukuran 4×6 cm dua lembar (jaga-jaga bawa 3x4 cm juga) dan membawa alat tulis sendiri agar tidak repot untuk mengisi formulir.
Pemohon akan diarahkan untuk mengambil cap dari sepuluh jari. Tunggu beberapa saat, kartu rekam sidik jari selesai. Berlaku seumur hidup di seluruh dunia.

File:
-Pengumuman awal dan administrasi
https://drive.google.com/file/d/1OXFpa7rJkLUmES-221t_fhc8CK-IkwR7/view?usp=drivesdk
-Pengumuman lulus administrasi
https://drive.google.com/file/d/1DbPaxb_qOcKXee7G6_K8lWpmsCLewdIJ/view?usp=drivesdk
-Pengumuman pelaksanaan skd
https://drive.google.com/file/d/1Rw_S1KdvpeyOxfrBf4iIpazlCtC-yiLX/view?usp=drivesdk
-Pengumuman hasil skd dan pelaksanaan psikotes
https://drive.google.com/file/d/1vaiLsPBD0Z3XTzWimcwAnHRrU7gQpszx/view?usp=drivesdk
-Pengumuman hasil psikotes dan pelaksanaan tes kesehatan dan wawancara
https://drive.google.com/file/d/12xDEbyMo13CdfICzEQi7Yr1coDvKjxpO/view?usp=drivesdk
-Pengumuman akhir
https://drive.google.com/file/d/1xriHoBPmaCgQxNMVdC4VuDyfQ_PPm29G/view?usp=drivesdk
-Pengumuman pemberkasan
https://drive.google.com/file/d/1fFuZzpECfx2ZrNBCmtrBcpKWi7HO92kW/view?usp=drivesdk

0 komentar:

Posting Komentar